ONLYFANS? Hmmm Aplikasi Apakah itu?

 





ONLYFANS? Hmmm Aplikasi Apakah itu?  - Barang kali masih ada yang belum mengetahui apa itu onlyfans dan cara pemakaiannya bagaimana. Apakah sama dengan aplikasi media sosial lainnya?Seperti Instagram, Facebook dan twitter? 

Nah postingan ini sangat cocok untuk kalian jika kalian ingin mengetahui tentang onlyfans.

Onlyfans hanyalah sebuah platform yang bersifat berbayar. Pengguna onlyfans dapat memberikan konten ekslusif kepada para fans mereka yang sudah registrasi atau memberikan biaya kepada kreator terlebih dahulu. Dengan kata lain,  kreator akan menjual konten mereka kepada penonton yang sudah melakukan registrasi. 

Platform ini didirikan sejak tahun 2016 lalu oleh CEO Timothy Stokely. Tujuan dibuat platform ini ya sama seperti pembentukan platform lain dan media sosial lainnya. Untuk membagikan dan menjalin ikatan dengan orang-orang banyak. 

Hanya saja, kreator onlyfans kebanyakan mengupload konten yang berbau pornografi. Atau bisa dibilang konten di onlyfans Itu bersifat NSFW (Not Safe For Work).

*Nsfw lebih merujuk kepada konten-konten dewasa yang tidak aman diakses masyarakat umum.Terutama untuk mereka yang sedang online di jam kerja. 

*Lalu, berapakah uang yang harus dibayarkan untuk registrasi di Onlyfans? Dan apakah bisa di akses di Indonesia? 

Sayang sekali, untuk di Indonesia Onlyfans hanya bisa diakses dengan bantuan VPN. Hehe

Dan untuk biaya registrasi berbeda-beda setiap kreator, hanya saja dapat diambil rentang sekitar 5 dolar sampai 50 dolar amerika. 

Atau sekitar 73 ribu sampai 730 ribu Rupiah. 


Ya Onlyfans ini sebenarnya 11 12 lah sama Twitter, Media sosial/platform yang dibuat tanpa adanya batasan. Sehingga onlyfans seeing dijuluki sebagai situs porno, padahal bukan sepenuhnya seperti itu. 


Bagaimana?  Kalian tertarik? 

Heheh