4 TIPS MEMBAWA LAPTOP SAAT BERLIBUR MEMBUAT PERJALANAN TENANG - Tak dapat dipungkiri pada saat liburan terkadang Anda akan ingin membawa pekerjaan bersama dengan anda. Identitas fiksi anda akan sangat perlu untuk membawa laptop ataupun alat elektronik lainnya yang mana peralatan elektronik yang anda bawa ini cukup rawan untuk rusak. Selain rawan rusak barang elektronik juga dapat merawat untuk dicuri orang. Oleh karena itu penting bagi anda untuk mengetahui beberapa tips yang perlu Anda ketahui untuk membawa peralatan laptop dan peralatan elektronik di saat perjalanan liburan.
Berikut ini beberapa tips membawa laptop saat liburan
1. Tempat penyimpanan yang aman
Tips di dalam membawa peralatan elektronik pada saat liburan yang pertama ialah dengan membawa tempat penyimpanan yang aman. Tempat penyimpanan yang aman ini dimaksudkan merupakan penyimpanan data.
Seringkali di saat kita menggunakan hard disk eksternal untuk dapat menyimpan data-data yang dapat berjumlah besar. Tapi tahukah anda bahwa hardisk eksternal ini merupakan tempat penyimpanan data yang cukup rawan untuk rusak apalagi ketika Anda di tempat yang tidak stabil seperti jalan, dan mencolokkan nya ke laptop yang menyala dan pada bagian dalam harddisk ke ini akan cepat rusak.
Dan solusinya adalah dengan membawa data seperlunya saja di dalam flashdisk dan komponen di dalam flash disk ini juga jauh lebih kuat dibandingkan dengan hardisk eksternal sehingga kemungkinan untuk rusak ini akan sangat kecil.
2. Membeli tas ransel yang baik untuk laptop
Getuk adalah salah satu alat yang yang tidak kalah penting dan juga paling mahal di antara barang-barang bawaan anda. Dan juga rawan untuk rusak. Oleh karena itu anda perlu untuk membeli tas ransel yang cukup baik untuk keamanan laptop anda. Biasanya pada tas ransel dengan keamanan yang baik ini mempunyai bagian sendiri untuk laptop dan di dalam tas ransel tersebut. Selain itu juga disertai dengan bantalan yang cukup tebal agar laptop anda tidak mudah rusak dengan bawaan barang yang ada di tas Anda selain laptop.
Dan pada bagian atas kompartemen tersebut juga terdapat strap pengunci agar posisi laptop anda tetap stabil dan tidak ter goyang-goyang. Selain itu tidak lupa juga harga Anda memastikan bahwa tas ransel ini anti air agar ketika hujan tidak membuat alat elektronik anda menjadi rusak.
3. Tidak memakai tas selempang laptop
Yang satu ini juga sangat dianjurkan. Anda tidak perlu untuk membawa laptop di dalam tas selempang laptop ataupun laptop sleeve. Pencuri ini akan lebih mudah untuk melihat bahwa anda sedang membawa sebuah laptop maka lebih baik anda menggunakan ransel. Selain itu lebih baik juga untuk tidak dibawa ketika anda tidak memerlukannya.
Ketika anda menggunakan ransel untuk meletakkan laptop maka anda juga lebih enak untuk membawa dan juga mendistribusikan kedua bahu anda. Pencuri juga akan lebih bingung ketika ingin mencuri laptop anda.
4. Mengunci laptop
Hal yang sama juga Anda bisa lakukan ke laptop anda. Hal ini juga akan sangat berguna ketika anda bekerja di cafe sendirian dan perlu untuk ke toilet. Akan tidak mungkin ketika anda ingin ke toilet dan membawa semua barang bawaan Anda ke toilet.
Oleh karena itu mengunci laptop ini juga dapat dilakukan kan untuk membuat laptop anda menjadi aman. Mengunci laptop ini juga dapat dilakukan di kamar. Anda dapat mengaitkan kunci ini kepada sesuatu yang terkenal di lantai seperti mungkin yang tertanam di lantai ataupun barang lainnya.
Itulah dia beberapa tips berwisata yang bisa anda lakukan untuk mengamankan laptop Anda saat berpergian. Dengan melakukan tips di atas ini sangat membantu anda untuk mengamankan laptop ataupun barang elektronik yang anda bawa saat berlibur. Semoga bermanfaat!!